Selamat datang di Sistem Informasi Kalurahan Wahyuharjo

Artikel

KWT Melati Subur Merubah Leri Menjadi POC

16 Januari 2023 21:14:36  Admin Kalurahan  332 Kali Dibaca  Berita Lokal

Kelompok Wanita Tani (KWT) Melati Subur Sungapan Kidul menghadirkan Sudarmono dari Dinas Pertanian untuk pendampingan praktik pembuatan pupuk organik cair (POC) dari leri atau cucian beras. Kegiatan yang diselenggarakan pada (16/1) di rumah Dukuh setempat, Subagyana tersebut, diikuti oleh segenap anggota KWT yang semuanya memiliki tanaman sayur di rumah. Sebagai tahapan awal, POC tersebut akan diaplikasikan pada tanaman sayur di pekarangan masing-masing anggota KWT. Tidak menutup kemungkinan, POC tersebut akan digunakan dalam skala besar di lahan persawahan. Di Kalurahan Wahyuharjo sendiri, hampir 2/3 wilayahnya merupakan persawahan sehingga dibutuhkan inovasi pertanian yang murah dan ramah lingkungan. 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Kalurahan

Aparatur Kalurahan

Back Next

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Kalurahan


Kantor Desa
Alamat : Padukuhan Bulu RT 002 RW 001 Kalurahan Wahyuharjo
Kalurahan : WAHYUHARJO
Kapanewon : LENDAH
Kabupaten : KULON PROGO
Kodepos : 55663
Telepon : 087838888387
Email : desa.wahyuharjo1@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:393
    Kemarin:936
    Total Pengunjung:859.469
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.188.99.196
    Browser:Mozilla 5.0

Arsip Artikel

Statistik SID